Warta DKI
Berita UtamaNasional

GM TPK Koja Resmi Buka Medical Check Up Tahunan Karyawan Organik TPK Koja

GM TPK Koja Resmi Buka Medical Check Up Tahunan Karyawan Organik TPK Koja

Wartadki.com|Jakarta, — General Manager (GM) TPK Koja Ali Mulyono dan Direktur Utama RS PMC drg Kamawan MARS resmi membuka agenda tahunan yaitu pemeriksaan rutin kesehatan ( medical check up ) untuk semua karyawan TPK Koja .

Medical check up itu berlangsung di aula gedung TPK Koja lantai 5, jl Digul no. 1 Tanjung Priok,  Jakarta Utara, yang akan berlangsung Sejak 22 April hingga 02 Mei 2024 mendatang.  Hal itu disampaikan kepada awak media oleh Humas TPK Koja di gedung TPK Koja Rabu (24/04/2024).

Pemeriksaan rutin itu dilakukan agar semua karyawan organik TPK Koja jika memiliki penyakit agar terdeteksi sejak dini. Pemeriksaan rutin itu merupakan kerja sama dengan Rumah Sakit (RS) Port Medical Center (PMC) Enggano, Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Diharapkan, karyawan TPK Koja yang belum memeriksakan kesehatannya, agar segera memeriksakan di tanggal dan waktu yang sudah di agendakan .

Related posts

Presiden Jokowi Resmikan Hunian Milenial Dengan Konsep TOD di Depok

Redaksi

Isbat Nikahkan 128 Pasangan, Iwan Setiawan Hadiahi Pasangan Termuda dan Tertua Voucher Honeymoon 

Redaksi

Raker DMI Depok: Fokus Pembentukan Masjid Siaga Bencana

Redaksi

KPU Depok Menyambut Baik Usulan SWI Depok

Redaksi

Mahaiida Foundation Salurkan Hewan Kurban dari PT Fast dan PT HAII

Redaksi

Tutup AOE 2023, Menteri Investasi Bahlil Puji Apkasi Dorong Terciptanya Kawasan Pertumbuhan Ekonomi Baru

Redaksi

Leave a Comment