Warta DKI
Ragam

Serah Terima Kejari Jakarta Utara

Wartadki.com|Jakarta Selatan – Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta Tony Spontana, pada hari Senin (7/1/2019) bertempat di Aula Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta, Kuningan Jakarta Selatan, telah melantik Siswanto menjadi Kepala Kejaksaan Negeri Jakarta Utara, menggantikan Robert R Tacoy.
Selanjutnya, Robert R Tacoy  akan menduduki jabatan baru menjadi Asisten Intelijen pada Kejaksaan Tingi DKI Jakarta, yang ditinggalkan Yulianto, yang mendapatkan promosi jabatan sebagai Koordinator di Kejaksaan Agung RI. Siswanto sebelumnya menjabat Kabag Kepangkatan pada Kejaksaan Agung RI.
Dalam sambutannya Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta Tony Spontana mengungkapkan bahwa peningkatan kinerja dalam menjalankan tugas harus dijadikan skala prioritas.
Pelantikan dihadiri oleh seluruh Kepala Kejaksaan Negeri  dari lima wilayah di DKI Jakarta, serta para Asisten Kejati DKI Jakarta.
 

Related posts

Toko Tani Indonesia Center Kini Hadir di 20 Provinsi

Redaksi

Peserta BPJS Kesehatan Cabang Depok Mencapai 1.078.802 Jiwa

Redaksi

Kapolsek Sawangan Minta Depok Gue Aktif Cari Solusi Kenakalan Remaja

Redaksi Wartadki

Tidak Ada Satu Lembaga Negarapun yang Memiliki Kekuasaan Absolut

Redaksi

Pengemudi Ojek Online Keluhkan Skema Tarif Ke Presiden Jokowi

Redaksi

Korban Penipuan Koperasi Pandawa Mempertanyakan Jumlah Aset Yang Disita

Redaksi

Leave a Comment