Pesan Bupati Bogor, Kades Sukaraja Harus Manfaatkan Anggaran Untuk Kesejahteraan Masyarakat Desa
Bertempat di Pendopo Bupati Bogor, Cibinong, Ade Yasin melantik kepala desa terpilih Desa Sukaraja, Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Bogor, Selasa (19/01). Pelantikan Kepala Desa Terpilih Hasil...

