Musrenbang RKPD Perencanaan Tahun 2023, Demi Terwujudnya Kabupaten Bogor Termaju, Nyaman dan Berkeadaban
Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian dan Pengembangan Daerah (Bappedalitbang) Kabupaten Bogor berhasil menyelenggarakan musyawarah perencanaan pembangunan (Musrenbang) Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD) untuk perencanaan tahun 2023. ...