Warta DKI
Ragam

Pelantikan T.Rachman Sebagai Kepala Kejaksaan Negeri Jakarta Timur

DKI Jakarta – Kepala Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta ,Tonny Spontana, SH,MH. pada hari Senin (31/7) bertempat di Aula, Kejaksaan Tinggi DKI Jakarta melantik,T.Rachman,SH,MH, sebagai Kepala Kejaksaan Negeri Jakarta Timur, mengantikan pejabat lama Narendra,SH,MH, yang dapatkan promosi sebagai Asisten Pidana Umum (Aspidum) di Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan. T.Rachman,SH,MH, sebelumnya menjabat sebagai Asisten Pengawasan pada Kejaksaan Tinggi Jambi.
Pada kesempatan itu Kejati DKI Jakarta juga melantik seorang koordinator,Fajar SH. (Feri).

Related posts

Oknum Wartawan Peras Dokter Klinik di Gelandang Ke Mapolres Bogor

Redaksi

Ulus Pemasok Toko Tani Indonesia Raih Penghargaan Organisasi Pangan Dunia (FAO)

Redaksi

Polres Depok Luncurkan Aplikasi Digital SKCK dan SIP

Redaksi

Pemerintah Belum Terbitkan Informasi Rekrutmen CPNS Tahun 2017

Redaksi

Pelaku Perampasan Taxi Online Diringkus Aparat Dalam Hitungan Jam

Redaksi

Rapimcab Partai Gerindra Kota Depok, Evaluasi Partai Pendukung Pemkot

Redaksi

Leave a Comment