Warta DKI
Berita UtamaKesra

Polres Bogor dan PDAM Terus Upaya Pendistribusian Air Bersih Kepada Masyarakat Terdampak Kekeringan  

Polres Bogor dan PDAM Terus Upaya Pendistribusian Air Bersih Kepada Masyarakat Terdampak Kekeringan  

Wartadki.com|Bogor, — Satuan Samapta (Sat Samapta) bekerja sama dengan PDAM Kabupaten Bogor terus berikan bantuan air bersih kepada masyarakat di Kampung Cimanggu, Desa Mekarsari, Kecamatan Rancabungur Kabupaten Bogor. Pada Selasa, tanggal 26 September 2023.

Dalam pendistribusian tersebut di lakukan pengiriman satu truk tangki air PDAM dengan kapasitas 5000 liter, yang diberikan kepada 400 Kepala Keluarga di wilayah tersebut. Bantuan air ini merupakan langkah yang dilakukan Polres Bogor dan PDAM Kabupaten Bogor dalam upaya membantu masyarakat untuk mendapatkan air bersih.

Kasat Samapta Polres Bogor Iptu Yogi Nugraha, mengatakan kerja sama antara Polres Bogor dan PDAM Kabupaten Bogor ini dalam upaya membantu masyarakat yang kekeringan krisis air bersih di wilayah Kabupaten Bogor ini dan kita lakukan secara berkesinambungan.

“Kami akan terus berupaya hadir di tengah kesulitan masyarakat yang membutuhkan akan mendapatkan air bersih, kedepan kami Polres Bogor dan Pihak PDAM Kabupaten Bogor akan melakukan Pendistribusian air bersih kepada wilayah-wilayah yang alami kekringan krisis air bersih dan belum tersentuh bantuan,”  jelas Kasat Samapta Polres Bogor Iptu Yogi Nugraha.

Related posts

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan: Cintai Produk Indonesia dan Dukung Terus

Redaksi

Yayasan Sativa Nusantara (YSN) Serahkan Policy Brief Ganja Medis ke Parpol Peserta Pemilu 2024

Redaksi

Stekholder Jalur Tambang Dikumpulkan, Rudy Susmanto Ajak Semua Pihak Berpihak Kepada Rakyat

Redaksi

Maraknya Penyeludupan Barang Keluar Batam Melalui Pelabuhan “Tikus”

Redaksi

Dana Desa Sebagai Penunjang Ketahanan Ekonomi Desa Sselama Pandemi

Redaksi

Ketum ITQO: Jangan Pecah Karena Beda Pilihan

Redaksi

Leave a Comment