Pakar UPER Soroti Tantangan Logistik Bencana di Sumatera, Ketersediaan Peta dan Data Mempercepat Distribusi Bantuan
Wartadki.com|Jakarta, — Banjir dan tanah longsor yang melanda sejumlah wilayah di Sumatera pada akhir November lalu masih menyisakan berbagai kekhawatiran, terutama terkait penanganan bencana dan...

