Warta DKI
FituredHukum

Polsek Cielungsi Polres Bogor Ungkap Pelaku Pengoplosan Gas Bersubsidi

Polsek Cielungsi Polres Bogor Ungkap Pelaku Pengoplosan Gas Bersubsidi

Wartadki.com|Bogor, — Polsek Cileungsi Polres Bogor mengungkap kasus pengoplosan tabung gas bersubsidi di wilayah Kampung Limusnunggal, Desa Limusnunggal, Kecamatan Cileungsi Kabupaten Bogor, Pada hari Sabtu, 1 Juli 2023.

Dalam pengungkapan tersebut Polsek Cileungsi Polres Bogor mengamankan seorang tersangka berinisial SS (41), dari hasilnya olah TKP ditemukan barang bukti berupa 4 tabung gas, 12 Kg yang telah diisi dengan gas subsidi 3 Kg menggunakan alat suntik yang dimodifikasi.

Selain itu, juga ditemukan barang bukti lainnya, termasuk 60 tabung gas 3 Kg bersubsidi, 10 tabung gas 12 Kg, 4 tabung gas 5,5 Kg, serta sepeda motor. Kapolsek Cileungsi Polres Bogor Kompol Zulkarnaen mengatakan bahwa hingga saat ini terhadap pelaku SS ini masih dalam pemeriksaan lebih lanjut di Mapolsek Cileungsi.

Related posts

Terbukti Lakukan Penipuan Martinus Diganjar Dua Tahun Penjara

Redaksi

Humas Pengadilan Negeri Jakarta Utara Djoeyamto Menerima Penghargaan

Redaksi Wartadki

Refleksi Akhir Tahun, PENA Foundation Berbagi Kebahagiaan Bersama Yatim

Redaksi

PENA Foundation Salurkan Bantuan 2000 Paket Sembako BNI Berbagi

Redaksi

Divpropam Polri Adakan Gaktibplin Dan Deteksi Dini Narkoba di Polres Bogor

Redaksi

Pelaku Penipuan Online Disidangkan

Redaksi

Leave a Comment