Warta DKI
FituredHukum

Kajari Jakarta Utara: Kasi Intelijen Berperan Aktif Menjaga Kondusifitas Daerah Dimasa Pemilu

Kajari Jakarta Utara Kasi Intelijen Berperan Aktif Menjaga Kondusifitas Daerah Pemilu

Wartadki.com|Jakarta, — Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Jakarta Utara melantik Rans Fismy sebagai Kepala Seksi Intelijen di Kejaksaan Negeri (Kejari) Jakarta Utara, bertempat  di Aula Gedung Kejari Jakarta Utara pada hari Rabu, 20/12/2023.

Rans Fismy sebelumnya bertugas di Kejari Cirebon  sebagai Kasi Pidsus menggantikan Aditya Rakatama yang di promosikan Koordinator pada Kejati Banten .

Pada kesempatan tersebut Kajari Jakarta Utara Atang Pujiyanto berharap, kehadiran Kasi Intelijen dapat memperkuat eksistensi Kejari Jakarta Utara dalam pelayanan terhadap masyarakat pencari keadilan serta dapat berperan aktif menjaga kondusifitas daerah terutama dalam masa pemilu. (Dewi)

Related posts

Strategi PDI-P, Tantangan Golkar, dan Dampak Putusan MK dalam Pilkada 2024

Redaksi

Vonis NO Pegawai TPK Koja, Kuasa Hukum Kopkar: Ajukan Banding dan Gugatan Lainnya

Redaksi

Universitas Pertamina Berhasil Mengembangkan Lambo Jernih, Filter Air Berbahan Dasar Lumpur Lapindo

Redaksi

Praktisi Hukum Kamaluddin Pane: Harus ada Perubahan Pola Penuntutan oleh Jaksa KPK RI

Redaksi

Ungkap Jaringan Peredaran Narkotika, Polres Bogor Amankan Barang Bukti Ganja Seberat 6,03 KG dan Berbagai Jenis Narkotika

Redaksi

Iwan Dilantik Jadi Bupati Bogor, Rudy Susmanto Sampaikan Hal ini

Redaksi

Leave a Comment