Warta DKI
FituredKomunitas

GNPK-RI PD Kota Depok Gelar Buka Puasa Bersama dan Temu Kangen

GNPK-RI PD Kota Depok Gelar Buka Puasa Bersama dan Temu Kangen

Wartadki.com|Depok, — Gerakan Nasional Pencegahan Korupsi Republik Indonesia (GNPK-RI) menggelar buka puasa bersama sekaligus temu kangen antara pengurus dan anggota di rumah makan Goeboek Bambu, Jl.Tole Iskandar Kota Depok,  Kamis,(13/4). Acara tersebut dihadiri Para pengurus GNPK-RI PD kota Depok serta anggota lainnya.

Ketua GNPKRI PD Kota Depok Ir Patar Hutabarat pada kesempatan tersebut mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang terlibat hadir dalam acara ini.

“Semoga dengan acara buka puasa bersama ini silaturrahmi kita terus terjaga dan kita semua di berikan umur yang panjang serta rezki yang berlimpah katanya seusai menyantap hidangan.” ujarnya.

Kemudian Patar juga menyampaikan di tahun 2023 ini dan tahun yang akan datang kita akan terus bekerja bersama dalam pencegahan korupsi umumnya di Jawa Barat dan khususnya di wilayah kota Depok yang kita cintai ini, pada kesempatan kali ini kita bisa melaksanakan Buka Puasa Bersama setelah melewati masa pandemi Covid 19, dan Terima kasih kepada rekan-rekan semuanya sudah meluangkan waktunya untuk acara buka bersama ini, kiranya pada momen lainnya kita bisa laksanakan kembali guna untuk mempererat silaturrahmi serta menggalang kerjasama yang baik dalam internal maupun eksternal organisasi kita GNPK-RI. Diakhir wawancara  ditutup dengan Salam Anti Korupsi.

Related posts

Raperda Fasilitasi Penyelenggaraan Pondok Pesantren Disahkan Jadi Perda Kabupaten Bogor 

Redaksi

Jaksa Agung ST Burhanuddin: Perayaan HBA, Momentum Evaluasi dan Introspeksi  Insan Adhayksa

Redaksi

KUMPARANS Soroti Kasus Oknum Serobot Lahan Tanah di Kab Bogor

Redaksi

Sudjatmiko: Pelatihan Juru Sembelih Halal Pencerahan Seputar Qurban

Redaksi

Perkara Gugatan Hak Asuh Saksi Ahli Diperiksa Sebagai Saksi Fakta

Redaksi

Terdakwa Penggelapan Jual Beli Jam Mewah Shannon Dituntut Tiga Tahun Penjara

Redaksi

Leave a Comment